Serang, 6 September 2023, sebuah momen bersejarah terjadi di Desa Panyabrangan kecamatan Cikeusal. KKM kelompok 11 Universitas Banten Jaya bersama sama membuat tugu diperbatasan antara Desa Panyabrangan dengan Desa Dahu Kecamatan Cikeusal, Tugu Perbatesan, sebuah simbol penting dalam sejarah dan identitas desa, resmi diserah terimakan kepada kepala Desa dan masyarakat Desa Panyabrangan. Tugu pembatas suatu Desa sangat penting diperhatikan, karena berkaitan dengan batas wilayah. Jika batas wilayah tidak jelas, selain bisa menghambat proses pembangunan di wilayah, juga berpotensi terjadinya konflik antar warga. Tugu digunakan sebagai tanda perbatasan antar Desa Panyabrangan,…
Read MoreCategory: KOMPAS
Penyerahan Logo, Packaging dan Banner UMKM di Kampung Jambu Bol Desa Panyabrangan.
Serang, 5 September 2023, KKM kelompok Unbaja Menyerahkan logo, banner dan packaging untuk meningkatkan inovasi tampilan kemasan produk supaya lebih menarik, dan dengan adanya banner yang dipasangkan di depan rumah orang yang melewati rumah tersebut bisa mengetahui bahwa dirumah tersebut tempat produksi makanan dan kue-kue tradisional. Penyerahan logo, banner Packaging di lakukan di hari selasa oleh KKM kelompok 11 Unbaja. Ibu Ade dan Ibu Nuriah selaku pemilik produk keripik bawang ,Opak, Gipang dan Rangining beliau mengatakan jika desain logo, banner dan packaging yang baru ini sangat terlihat menarik. Tentu keunikan…
Read MorePerpisahan dengan Warga Kampung Jambu Bol Rt.05 Desa Panyabrangan dengan Penuh Kesedihan.
Serang, 5 September 2023- Momen perpisahan yang penuh emosi dan kebahagiaan dirayakan di desa panyabrangan lebih tepatnya di rw 01, KKM kelompok 11 Unbaja berpamitan dengan ketua Rt dan para pemuda setempat. Dalam acara perpisahan yang diadakan dengan penuh kehangatan, para pemuda merayakan perpisahan dengan hangat dan penuh emosi melalui makan bersama yang diadakan di lapangan rt 05. Perpisahan ini menjadi momen bersejarah bagi KKM kelompok 11 Unbaja , yang telah mengabdikan dirinya selama 1 Bulan di Desa Panyabrangan dalam peran Mahasiswa yang sangat menginspirasi baik segi kelompok maupun pribadi.…
Read MoreFantastis! Kelompok 9 KKM Unbaja Sumbangkan Semen Untuk Pembangunan Masjid
Kelompok 9 – Seperti yang kita ketahui Indonesia adalah negara dengan pemeluk agama islam terbanyak di dunia, sehingga rumah ibadah adalah tempat yang sangat di utamakan di tiap daerah di Indonesia. Masjid tidak hanya digunakan sebagai tempat sembahyang saja, melainkan berbagai kegiatan positif lainnya seperti, kegiatan pengajian, musyawarah, peringatan hari besar islam, dan masih banyak lagi. Maka dari itu sudah seharusnya menjadi tempat yang mempunyai kapasitas yang besar serta nyaman untuk melangsungkan sebuah kegiatan. Desa cilayang sendiri memiliki masjid yang sedang dalam proses pembangunna untuk meningkatkan daya tampung jamaahnya, dalam…
Read MorePenyerahan Piagam Penghargaan serta Kenang-kenangan Berupa Rak Buku di SDN Panyabrangan.
Serang, 5 September 2023, sebuah acara istimewa berlangsung di SDN Panyabrangan yang berlokasi di kp. Panyabrangan Desa Panyabrangan Kecamatan Cikeusal, acara ini merupakan momen penting dalam meningkatkan literasi anak-anak di sekolah ini, yaitu penyerahan rak buku dan Penyerahan Piagam yang diadakan oleh KKM kelompok 11 Unbaja yang menyelenggarakan acara tersebut. Dalam upaya mendukung pendidikan dan membantu mengembangkan minat baca siswa, KKM kelompok 11 Unbaja telah berkomitmen untuk menyumbangkan Rak buku yang sederhana, rak-rak buku ini akan digunakan untuk menyimpan dan mengorganisir berbagai buku bacaan yang dapat diakses oleh para siswa…
Read MoreMomen Perpisahan yang Penuh Kehangatan dan Emosional.
Serang, 5 September 2023- Momen perpisahan yang penuh emosi dan kebahagiaan dirayakan di (MI) Madrasah Ibtidaiyah Katulisan , KKM kelompok 11 Unbaja berpamitan dengan Guru-guru dan siswa siswi. Dalam acara perpisahan yang diadakan dengan penuh kehangatan, siswa-siswa (MI) Madrasah Ibtidaiyah ini merayakan perjalanan mereka bersama yang penuh kenangan. Perpisahan ini menjadi momen bersejarah bagi KKM kelompok 11 Unbaja , yang telah mengabdikan dirinya selama 1 Bulan di (MI) Madrasah Ibtidaiyah Katulisan Desa Panyabrangan dalam peran Mahasiswa yang sangat menginspirasi. KKM kelompok 11 Unbaja telah menjadi panutan bagi banyak siswa dengan…
Read More