Pemkot Cilegon melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Cilegon menggelar Beasiswa Full Sarjana (BFS) Fair di rumah dinas Wali Kota Cilegon, pada Kamis, (21/12/2023). UNBAJA dan beberapa dan beberapa kampus lain ikut memeriahkan kegiatan kali ini dengan membuka booth dan memberikan pelayanan serta penawaran program2 terbaik sesuai dengan bidang keilmuwan. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Kota Cilegon Heni Anita Susila mengatakan, “Pada tahun 2023 ini program beasiswa full sarjana sudah menyerap sebanyak 1.369 mahasiswa. Pemkot Cilegon menargetkan hingga 2025 sebanyak 5.000 mahasiswa yang bisa terserap dalam program beasiswa full…
Read MoreMonth: December 2023
LP3M UNIVERSITAS BANTEN JAYA MEMPERSIAPKAN PROPOSAL KIRIM KE BIMA 2024
Serang, 20 Desember 2023 LP3M Universitas Banten Jaya menyelengarakan Coaching Clinic Proposal, kemarin di Teras Meeting Kampus 1 UNBAJA. Kegiatan ini merupakan kegiatan program rutin tiap tahun yang di gelar LP3M, suatu persiapan dalam menyongsong pembukaan usulan proposal baru dari kemendikbudristekdikti tahun 2024, meningkatkan kualitas dan kualitas penelitian dosen. Pungkas Febhrika Sri Fuji Pangesti.,M.Sc ketua LP3M UNBAJA. Coaching Clinic ini dilaksanakan secara offline diharapkan jumlah dosen meningkat melaksanakan penelitian, jumlah judul proposal penelitian dan pengabdian, mahasiswa yang dilibatkan, nilai hibah dan publikasi serta luaran lainnya semangkin meningkat tambahnya. Sementara itu…
Read MoreSinergi Strategis: Eksplorasi Kerjasama Universitas Banten Jaya dengan Forbis Hotel dan Greenotel Cilegon
Universitas Banten Jaya melakukan penguatan kerjasama dengan unit-unit bisnis di wilayah Kota Cilegon. Penguatan kerjasama antara lain dilakukan dengan Forbis Hotel dan Greenotel Cilegon.“Universitas Banten Jaya mempunyai sejumlah kompetensi yang dimiliki. Harapannya, dengan adanya kerjasama ini, kedua belah pihak dapat mengoptimalkan pemanfaatan sumber daya masing-masing dalam penyelenggaraan Tridarma Perguruan Tinggi serta mengembangkan jaringan kerjasama dengan industri dan kemitraan yang berkelanjutan” hal ini disampaikan Kabag Humas dan Marketing, Asih Kurnianingsih General Manager Forbis Hotel Cilegon, Luciana Santi P. berharap penjajakan kerjasama antara Universitas dan stakeholder, dapat menciptakan sinergi positif. Meningkatkan relevansi…
Read MoreDosen Unbaja Mengikuti Rapat Sosialisasi Literasi Penguatan Umkm Halal Komite Daerah Ekonomi Keuangan Syariah (KDEKS) Provinsi Banten 2023
Serang, Rabu, 06 Desember 2023, Dosen Unbaja mengikuti Rapat Sosialisasi Literasi (Penguatan UMKM Halal Komite Daerah Ekonomi Keuangan Syariah (KDEKS) Provinsi Banten Tahun Ajaran 2023, dimana di laksanakan di Gedung Aula Serbaguna BAPPEDA Prov. Banten yang di buka oleh PJ. Gubernur Banten, Bp Al-Muktabar dan Ketua KDEKS Provinsi Banten, Dr. Hj. Siti Ma’rifah, MM., MH, dimulai dari jam 09.00 – 15.00 WIB. Pemateri disii oleh bebrapa narasumber diantaranya Lasksamana TNI (Purn) Dr. Ir. H. Eden Gunawan, MM, IPU, ASEAN-Eng., dengan materi “Pelaksanaan Sertifikasi Halal UMKM : Peluang dan Tantangan”, dan…
Read More